Persembahan Anggrek untuk Bank Indonesia Kediri

Direktur Kampoeng Anggrek Dr. Zaenudin (sebelah kanan) menyerahkan anggrek kepada Kepala Bank Indonesia Perwakilan Kediri, Djoko Raharto. (foto : fb ngopingopinet)

ADA anggrek pada hiruk pikuk ‘Kediri Coffe Party’ di halaman Bank Indonesia, Jumat (21/10/2016) malam. Ya, anggrek bulan itu berada di samping sajian kopi dari Kampoeng Anggrek. Di penghujung acara, rangkaian bunga anggrek itu dipersembahkan kepada Bank Indonesia Perwakilan Kediri. Secara simbolik, anggrek itu diserahkan Direktur Kampoeng Anggrek Dr. Zaenudin kepada Kepala Bank Indonesia Perwakilan Kediri,

Continue reading »

Coming Soon!! Kopi Khas Kampoeng Anggrek

kiri

SAAT Kediri Coffe Party digelar di halaman Bank Indonesia Jumat (21/10/2016) malam, Kampoeng Anggrek juga berpartisipasi. Selain menghadirkan Direktur Kampoeng Anggrek, Dr. Zaenudin sebagai pakar kopi selaku pembicara, kami juga menyumbangkan kopi gratis. Kampoeng Anggrek menyiapkan 100 cup kopi, untuk para pengunjung. Dalam tempo 30 menit, kopi khas Kampoeng anggrek ini ludes diserbu pengunjung. Rupanya, pengunjung

Continue reading »

Dari Nganjuk, Belajar Budidaya Anggrek

pelatihan-anggrek

BELAJAR sambil berwisata atau wisata sembari belajar………? Sebagian besar pengunjung datang ke Kampoeng Anggrek tujuan utamanya ya untuk berwisata. Lalu, belanja anggrek dan sedikit belajar untuk budi daya di rumah. Jika ada pengunjung yang datang khusus, mempelajari bunga anggrek, Kampoeng Anggrek sangat terbuka kok. Kami memiliki pakar anggrek, green house yang berisi beragam jenis anggrek, hingga laboratorium kultur

Continue reading »

‘Gorilla Raksasa’ Muncul di Lereng Kelud

patung gorilla (2)

Pengunjung wisata edukasi Kampoeng Anggrek di Kabupaten Kediri Jawa Timur memperoleh kejutan. Mereka disambut ‘King Kong’ yang terletak di tengah hamparan nanas. DARI areal parkir utama Kampoeng Anggrek, terlihat binatang kera raksasa menjulang lebih tinggi dari pohon di sekitarnya. Patung gorilla raksasa itu berdiri tegak di tengah hamparan tanaman nanas di kawasan wisata edukasi dan

Continue reading »

Ayo, Kunjungi Wahana Baru Kampoeng Anggrek!

patung gorilla

KAMPOENG ANGGREK menyiapkan persembahan spesial bagi wisatawan lebaran. Pada 8 Juli 2016, Kampoeng Anggrek melaunching wahana dan fasilitas wisata baru yang bisa dinikmati oleh para pengunjung Kampoeng Anggrek. Stok anggrek kami cukup untuk memenuhi permintaan pengunjung yang membludak selama lebaran.  Nah, wahana baru ini merupakan sarana edukasi dan hiburan bagi pengunjung sebelum atau setelah memasuki ‘Green

Continue reading »

Tutup 5 – 7 Juli, Buka 8 Juli

Kami memberitahukan, Kampoeng Anggrek TUTUP pada hari Selasa – Kamis, 5 – 7 Juli 2016. Setelah Hari Raya Idul Fitri 1437 Hijriah, Kawasan Wisata bunga yang terletak di Sumberpetung, Sempu, Ngancar, Kabupaten Kediri ini BUKA kembali Jumat –  8 Juli 2016. Bagi anda para penggemar bunga, atau menyukai suasana nyaman, hamparan indah tanaman bunga ditemani

Continue reading »

Pencanangan Target Setelah Peresmian Kampoeng Anggrek

penyerahan bunga

Usai meresmikan Kampoeng Anggrek, Bupati Kediri langsung mencanangkan target: Kediri harus menjadi pusat kebun anggrek terbesar di Jawa Timur. CUACA cerah. Udara sejuk di lereng pegunungan Kelud, pada Sabtu, 7 Mei 2016 pagi itu. Sebuah perayaan digelar di kawasan Kampoeng Anggrek yang terletak di Dusun Sumberpetung, Desa Sempu, Kecamatan Ngancar, Kabupaten Kediri. Seremonial peresmian yang berbeda.

Continue reading »

Kampoeng Anggrek Bidik Pasar Ekspor

foto tengah utama

KEDIRI – Divisi Anggrek PT Perkebunan Sumber Sari Petung (SSP) Kediri meresmikan penggunaan laboratorium kultur jaringan tanaman anggrek pada Selasa, 15 September 2015. Laboratorium ini bakal memproduksi sejuta bibit anggrek unggulan di Indonesia. “Kami akan membidik pasar ekspor di Singapura, Korea dan Thailand. Serta memenuhi kebutuhan anggrek di Indonesia,” ungkap Dr Zaenudin, Kuasa Direksi Perkebunan

Continue reading »
Pages:«123